USG 4D
Banyak orang yang sudah mendengar tentang USG 4D, terutama untuk ibu hamil. Tetapi masih banyak kerancuan di masyarakat terkait hal ini. Selain USG 4D, ada juga istilah USG skrining, USG Anatomi, USG Fetomaternal, dan lain-lain. Apakah itu? Apakah bedanya? Belum lagi dari segi harga, ada USG 4D yang sangat murah hingga yang mahal. Lalu apa bedanya?